Tag Archives: ap250

Yamaha Racing Indonesia Respon Positif Pencapaian Pebalapnya Di ARRC 2025

Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 telah berakhir, Yamaha Racing Indonesia akan melakukan evaluasi secara menyeluruh untuk improvement tahun depan.  Musim ARRC 2025 diisi dengan beberapa perubahan signifikan bagi tim Yamaha Racing Indonesia. Kemenangan race, beberapa kali double podium dan sejarah pertama kali pebalap Yamaha Racing Indonesia meraih podium di …

Read More »

Fadillah Arbi Juara AP250 2025, Memperkokoh Indonesia Raja AP250 ARRC Mulai 2017 Hingga Sekarang

Raja kelas AP250 layak untuk Indonesia di kancah balap Asia Road Racing Championship (ARRC). Hal ini tak lepas dari prestasi juara yang langanan didapat pebalap Indonesia di kelas AP250 ajang balap ARRC. Gelar ini semakin kokoh dengan kembali diraihnya juara Asia AP250 ARRC 2025 yang baru saja usai dengan pelaksanaan …

Read More »

Klasemen Pebalap Dan Tim Di ARRC 2025, Pebalap Indonesia Juara Asia Di UB150 Dan AP250

Putaran akhir Asia Road Racing Championship 2025 telah dilaksanakan di Chang International Circuit di Buriram Thailand pada Minggu (7/12). Balap ARRC 2025 pun telah usai dan para juara Asia ARRC 2025 lahir. Dari 4 kelas yang dilombakan di ARRC 2025 yaitu UB150, Ap250, SS600 dan ASB1000, pebalap Indonesia raih banyak …

Read More »

Fadillah Arbi Aditama Juara Race 1 AP250 ARRC Round 6 Antar Kunci Juara Asia AP250 ARRC 2025

Race 1 kelas Asia Production (AP)250 Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 round 6 di Thailand pada Sabtu (6/12) juara asia AP250 2025 dikunci. Fadillah Arbi Aditama pebalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) yang tergabung dalam Astra Honda Racing Team (AHRT) memastikan juara Asia AP250 2025. Juara Asia AP250 …

Read More »

Fadillah Arbi Dan Adenanta Pebalap Astra Honda Siap Melesat Untuk Ukir Sejarah Di ARRC 2025 Round 6

Putaran akhir Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 di Chang International Circuit, Buriram, Thailand (5–7 Desember), Fadillah Arbi Aditama di kelas AP250 serta Mohammad Adenanta Putra di kelas SS600 pebalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) yang tergabung dalam Astra Honda Racing Team (AHRT) berpeluang mencetak sejarah balap untuk Indonesia. …

Read More »

Final ARRC 2025 Thailand, Fadillah Arbi Siap Bertarung Untuk Juara AP250 2025

Fadillah Arbi Aditama menjadi salah satu pebalap yang berpeluang raih juara umum kelas AP250 Asia Road Racing Championship (ARRC). Sebab sampai seri 5 ARRC 2025, pebalap Astra Honda Racing Team (AHRT) ini memimpin klasemen dengan 171 poin. Posisi 2 klasemen sementara #124 Md Izam Ikmal dari Victor Racing Team mengumpulkan …

Read More »

Jelang ARRC 2025 Round 6 Thailand, Pebalap Tanah Air Di Perebutan Juara Umum Di AP250 Dan SS600

Ajang balap Asia Road Racing Championshop (ARRC) 2025 akhir pekan ini akan memasuki putaran akhir (5-7/12). Round 6 ARRC 2025 akan dihelat di Chang International Circuit di Buriram Thailand. Final ARRC 2025 ini bakal seru. Sebab akan terjadi perebutan juara umum di 3 kelas yang dilombakan di ARRC. Perebutan juara …

Read More »

Tim Yamaha Racing Indonesia Berburu Poin dan Bidik Podium Di Seri 5 ARRC Sepang

Tim Yamaha Racing Indonesia bersiap untuk menghadapi Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 seri 5 di sirkuit Sepang Malaysia, 10-12 Oktober. Di dua kelas para pebalap Yamaha Racing Indonesia berkompetisi di SS600 dan AP250. Target Yamaha Racing Indonesia raih podium dan menambah poin di Sepang untuk memperbaiki posisi di klasemen. …

Read More »

ARRC 2025 Round 5 Malaysia, Challenge Pebalap Indonesia Lanjutkan Podium Dan Berikut Jadwal Balapnya

Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 Round 5 akan dilangsungkan akhir pekan ini 10-12 Oktober 2025 di Sepang International Circuit di Malaysia. Para pebalap dan tim tanah air bersiap untuk mengikuti. Putaran 5 ARRC 2025 ini menjadi tantangan untuk pebalap tanah air melanjutkan sukses yang telah di raih putaran sebelumnya …

Read More »

Hasil Race 2 Dan Standing Poin ARRC 2025 Seri ke-4 di Mandalika, Pebalap Indonesia Dominasi Juara

Race 2 Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 seri ke-4 di Pertamina Mandalika International Circuit  pada Minggu (31/8) podium di semua kelas utama terdapat pebalap Indonesia. Bahkan di 3 kelas pebalap Indonesia juara. Di kelas UB150 Dimas Juliatmoko pebalap Racetech Sixty Racing kembali juara di race 2 setelah sebelumnya di …

Read More »

ARRC Malaysia Sesi Practice, Pebalap Indonesia Mohammad Murobbil Vitoni Perkasa Di AP250

Asia Road Racing (ARRC) 2025 round 2 di sirkuit Sepang Malaysia hari pertama telah usai.  Sesi Practice untuk hari pertama ini. Pebalap Indonesia perkasa di waktu gabungan practice kelas AP250. Di kelas SS600, UB150 dan ASB1000 dikuasai pebalap tuan rumah Malaysia. Mohammad Murobbil Vitoni pebalap YAMAHA LFN HP969 INDONESIA RACING …

Read More »

Sukses Podium Di ARRC Putaran 1 Thailand, Tim Yamaha Racing Indonesia Bidik Ini Pada Seri Selanjutnya

Tim Yamaha Racing Indonesia meraih hasil sesuai target pada seri perdana Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 yang digelar di Sirkuit Internasional Chang, Buriram Thailand, 25-27 April. Podium diraih para pembalap Yamaha Racing Indonesia. “Ini merupakan langkah awal yang sangat baik, tim Yamaha Racing Indonesia dapat meraih podium di dua …

Read More »

Tes Pramusim ARRC 2025 Pebalap Indonesia Melesat Di UB150 Dan AP250, Berikut Hasilnya

Asia Road Racing Championship (ARRC) putaran perdana semakin dekat. Balap ARRC round 1 akan dilaksanakan Jumat-Minggu (25-27/4) di Chang International Circuit di Buriram Thailand. Sebelum balapan sesi tes dilaksanakan pada Rabu (23/4) di Chang International Circuit di Buriram Thailand. Pebalap bersama tim balap ARRC melaksanakan tes sebelum balapan seri 1 …

Read More »

Tim Yamaha Racing Indonesia Runner-up Klasemen Akhir AP250 ARRC 2024

Tim Yamaha Racing Indonesia (YRI) dengan pebalpnya M Faerozi berhasil merebut posisi runner-up dalam klasemen akhir kelas Asia Production 250 (AP250) Asia Road Racing Championship (ARRC) 2024 seri final di Chang International Circuit, Buriram Thailand (6-8/12). Pebalap asal Lumajang Jawa Timur usia 22 tahun tersebut tampil impresif dalam 2 race …

Read More »

Herjun Atna Firdaus Pebalap Astra Honda Bersama CBR250RR  Juara AP250 ARRC 2024

Herjun Atna Firdaus pebalap Astra Honda Racing Team (AHRT) menutup musim Asia Road Racing Championship (ARRC) 2024 kelas AP250  dengan gemilang. Herjun Atna Firdaus bersama CBR250RR menjadi Juara Asia di kelas Asia Production 250cc (AP250). Raihan finish posisi kedua pada Race 2 ARRC 2024 seri 6  yang dihelat hari Minggu …

Read More »