June 2, 2023
BALAP INTERNASIONAL
Dua pebalap belia tanah air yaitu Decksa Almer Alfarezel dan Muhammad Kiandra Ramadhipa atau biasa dipanggil MK Ramadhipa hari ini hingga Minggu akan berjuang di kancah balap di Thailand. Pada ajang Honda Thailand Talent Cup 2023 putaran 3 di Chang International Circuit di Buriram Thailand. Balap Honda TTC ini bersamaan …
Read More »
May 20, 2023
BALAP INTERNASIONAL, MOTO3
Dua pebalap Indonesia yang balap di ajang FIM JuniorGP World Championship 2023 putaran 2 di Valencia telah menyelesaikan free practice (FP1) dan FP2 pada Jumat (19/5). Sesi latihan bebas ini dijalani Pandu Padmogani yang balap kela ETC ( European Talent Cup ) dan Fadillah Arbi Aditama ikut kelas JuniorGP dengan …
Read More »
May 16, 2023
BALAP INTERNASIONAL
Red Bull MotoGP Rookies Cup 2023 seri 3 di sirkuit Le Mans Perancis (13-14/5) dijalani Fadillah Arbi Aditama dengan baik. Satu-satunya pebalap Indonesia di Red Bull MotoGP Rookies Cup ini menunjukkan progress yang bagus. Fadillah Arbi Aditama di Red Bull MotoGP Rookies Cup tak hanya finish di zona poin di …
Read More »
April 3, 2023
MOTO3
Balap Moto3 pada MotoGP Argentina menjadi hari yang berat bagi Mario Suryo Aji pebalap Honda Team Asia. Rider tanah air ini tidak dapat menyelesaikan balap hingga finish bertempat di sirkuit Termas de Rio Hondo Argentina ini. Start diluar 20 besar tepatnya grid ke 23, Mario meski berjuang keras untuk bisa …
Read More »
March 29, 2023
Uncategorized
Penampilan positif ditunjukkan Fadillah Arbi Aditama di Red Bull MotoGP Rookies Cup 2023 seri perdana. Dari dua race yang dilaksanakan, satu-satunya pebalap Indonesia di ajang balap Road To MotoGP ini berhasil masuk zona poin. Bahkan penampilan di race ke dua Red Bull MotoGP Rookies Cup menunjukkan peningkatan di banding race …
Read More »
March 26, 2023
BALAP INTERNASIONAL, MOTO3
Bersamaan dengan gelaran MotoGP 2023 round 1 di Autodromo Internacional do Algarve di Portimao Portugal (25-26/3), ajang balap Red Bull MotoGP Rookies Cup juga dilaksanakan. Kejuaraan Road To MotoGP ini juga merupakan seri pembuka. Di Red Bull MotoGP Rookies Cup 2023, ada pebalap Indonesia yang turut serta. Fadillah Arbi Aditama …
Read More »
March 3, 2023
ROAD RACE
Kejurnas balap motor sport Mandalika Racing Series (MRS) digelar mulai hari ini hingga MInggu (3-5/2). Sebanyak empat pebalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) ikut serta pada seri perdana Kejurnas balap motor sport bertitel Mandalika Racing Series di Pertamina Mandalika International Street Circuit, Nusa Tenggara Barat bersamaan FIM Superbike World …
Read More »
February 22, 2023
BALAP INTERNASIONAL
Pebalap muda bertalenta MK Ramadhipa balap Thailand Talent Cup (TTC) tahun ini. Bersama dengan Decksa Almer Alfarezel, MK Ramadhipa yang baru saja raih IMI Awards 2022 kategori balap motor juara nasional MotorPrix MP3 Rookie 2022 ini dipercaya Astra Honda untuk berkompetisi di TTC. “Senang dan terima kasih dipercaya Astra Honda …
Read More »
February 19, 2023
BALAP INTERNASIONAL, MOTO3
Balap MotoGP 2023 semakin dekat. Putaran perdana MotoGP 2023 akan dimulai pada 25-26 Maret 2023. Sebelum berangkat ke Eropa untuk persiapan balap MotoGP 2023, Mario Suryo Aji bersilaturahmi dan mohon dan restu Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa bertempat di Gedung Negara Grahadi Surabaya (16/2). “Saya memang sengaja tidak kontak …
Read More »
August 8, 2022
MOTO3
Semangat tinggi ditunjukkan Mario Suryo Ajio pebalap Honda Team Asia (HTA) pada balap Moto3 di MotoGP Inggris Minggu (7/8). Meski start dari baris paling belakang di grid start 28, Mario Suryo Aji mampu finish mendekati zona poin. Mario Suryo Aji finish di urutan 17 dari 23 pebalap Moto3 yang berhasil …
Read More »
August 7, 2022
BALAP INTERNASIONAL
Puncak FIM Endurance World Championship (EWC) The 43rd “Coca-Cola“ Suzuka 8 Hours Endurance Race (Suzuka 8 Hours) atau balap ketahanan Suzuka 8 Hours Endurance Race hari ini (7/8). Gerry Salim tergabung di tim Honda Asia-Dream Racing with SHOWA beserta semua peserta Suzuka 8 Hours akan menjalani race hari ini. Honda Asian-Dream …
Read More »
August 5, 2022
MOTO3
Libur pertengahan musim MotoGP 2022 telah berakhir. Gelaran MotoGP Inggris yang menjadi putaran 12 Jumat hingga Minggu ini (5-7/8) menjadi pembuka paruh kedua MotoGP 2022. “Akhirnya, liburan musim panas berakhir. Saya telah berlatih dengan baik pada periode ini di rumah, untuk tampil fit di paruh kedua musim ini,” kata Mario …
Read More »
August 4, 2022
BALAP INTERNASIONAL
Menjelang FIM Endurance World Championship (EWC) The 43rd “Coca-Cola“ Suzuka 8 Hours Endurance Race (Suzuka 8 Hours) atau balap ketahanan Suzuka 8 Hours Endurance Race pada Minggu ini 7 Agustus 2022 di sirkuit Suzuka Jepang tes telah dilakukan. Termasuk pebalap Indonesia Gerry Salim yang bergabung di tim Honda Asia-Dream Racing …
Read More »
August 3, 2022
MOTO3
Paruh ke dua MotoGP 2022 akan dimulai akhir pekan ini di Inggris (6-7/8). Putaran ke 12 MotoGP 2022 bertempat di Silverstone Circuit Inggris. Mario Suryo Aji rider Honda Team Asia sebagai pebalap regular kelas Moto3 bakal balap MotoGP di Inggris ini. Balap di sirkuit Silverstone akan menjadi tantangan untuk Mario …
Read More »
June 2, 2022
Uncategorized
Berselang seminggu setelah MotoGP Italia (28-29/5), balap MotoGP di Circuit de Barcelona Catalunya Spanyol (4-5/6). Mario Suryo Aji yang menjadi rider permanen di kelas Moto3 2022 akan balap di putaran ke 9 MotoGP 2022 ini. Sirkuit Barcelona Catalunya menjadi salah satu sirkuit favorit Mario Suryo Aji. Pebalap Honda Team Asia …
Read More »