Tag Archives: Muhammad Kiandra Ramadhipa

Ramadhipa Ungkap Keseruan Ikuti Mandalika Last Sunday Run 2025

Muhammad Kiandra Ramadhipa atau biasa disapa Ramadhipa isi libur akhir tahun dengan berbagai aktivitas latihan. Kegiatan yang dapat menjaga  stamina hingga skill balap dilakukan pebalap yang masuk 5 besar klasemen European Talent Cup 2025 ini.Minggu pagi ini 28 Desember 2025 Ramadhipa ikuti event lari bertitel Mandalika Last Sunday Run 2025 …

Read More »

Kiprah Veda Dan Ramadhipa Di Balap Dapat Dukungan Dan Motivasi Wagub DIY KGPAA Paku Alam X

Libur balap di akhir tahun tak hanya diisi Veda Ega Pratama dan Muhammad Kiandra Ramadhipa untuk terus berlatih. Dua pebalap berprestasi di ajang Red Bull MotoGP Rookies Cup dan FIM JuniorGP World Championship ini juga mendapat kesempatan untuk bertemu Wakil Gubernur DIY sekaligus Ketua Umum KONI DIY, KGPAA Paku Alam …

Read More »

Ramadhipa Melejit Di Free Practice ETC Valencia

Melesat cepat Muhammad Kiandra Ramadhipa pebalap Honda Asia Dream Racing Junior Team di Free Practice European Talent Cup (ETC) pada FIM JuniorGP World Championship 2025 round 7 di Valencia (21/11). Pebalap binaan Astra Honda Motor ini melaju kencang di sesi latihan bebas hari Jumat. Ramadhipa kencang di kelas ETC dengan …

Read More »

Ramadhipa Siap Menampilkan Performa Terbaik Untuk Lanjutkan Sukses Di ETC Valencia

Muhammad Kiandra Ramadhipa semangat tinggi tatap European Talent Cup (ETC) pada FIM JuniorGP World Championship 2025 round 7 di Valencia (21-23/11). Pebalap binaan Astra Honda Motor ini siap memberikan yang terbaik di seri akhir ETC 2025 ini. Ramadhipa yang balap ETC bersama Honda Asia Dream Racing Junior Team datang ke …

Read More »

Veda Dan Ramadhipa Bersiap Final FIM JuniorGP World Championship 2025 Di Valencia, Berikut Jadwal Balapnya

FIM JuniorGP World Championship 2026 round 7 akan berlangsung Jumat-Minggu (21-23/11) di sirkuit Ricardo Tormo Valencia. Daftar pebalap yang turut serta di Final FIM junior GP World Championship 2025 telah direalese. Dua pebalap muda Indonesia yaitu Veda Ega Pratama dan Muhammad Kiandra Ramadhipa masuk di entry list pebalap. Veda Ega …

Read More »

Top, MK Ramadhipa Start Posisi 24 Finish 1 ETC Barcelona dan Berikut Fakta Membanggakannya

Luar biasa dan sejarah diukir Muhammad Kiandra Ramadhipa yang akrab disapa Ramadhipa pebalap Honda Asia Dream Racing Junior Team di race European Talent Cup (ETc) pada FIM JuniorGP World Championship round 6. Ramadhipa start dari belakang tepatnya pada grid 24 namun berhasil finish pertama di balap ETC di Circuit de …

Read More »

Ramadhipa 5 Besar Qualifying 2 Grub A ETC Barcelona

Race European talent Cup (ETC) pada FIM JuniorGP World Championship 2025 round 6 di sirkuit Barcelona Catalunya akan dilaksanakan 1 race pada Minggu (2/11). Muhammad Kiandra Ramadhipa pebalap Honda Asia Dream Racing Junior Team terus menunjukkan progres. Hari Sabtu sesi Practice dan Qualifing 2 (Q2) telah dijalani dengan baik. Ramadhipa …

Read More »

Ramadhipa Posisi 2 FP2 Grub A FP2 ETC Barcelona

Sesi Free Practice  European Talent Cup (ETC) pada FIM JuniorGP World Championshp 2025 round 6 di sirkuit Barcelona Catalunya dijalani Muhammad Kiandra Ramadhipa dengan mulus (31/10). Pebalap Honda Asia Dream Racing Junior Team ini  melesat kencang. Ramadhipa biasa disapa tembus 2 besar tercepat di dua sesi FP hari Jumat 31 …

Read More »

Ramadhipa Incar Podium ETC Barcelona Di FIM JuniorGP World Championship Round 6

Muhammad Kiandra Ramadhipa yang saat ini bersaing di European Talent Cup (ETC) bersama Honda Asia Dream Racing–Junior Team bertekad mempertahankan posisi lima besar klasemen pebalap. Bahkan bakal berusaha untuk meningkatkan ke posisi yang lebih baik. Maka itu di putaran 6 FIM JuniorGP World Championship di Circuit de Barcelona Catalunya 1-2 …

Read More »

Veda Dan Ramadhipa Bersiap Balap FIM JuniorGP World Championship Barcelona Dan Berikut Jadwalnya

Veda Ega Pratama dan Muhammad Kiandra Ramadhipa akan melanjutkan kiprah di FIM JuniorGP World Championship 2025 akhir pekan ini pada seri ke 6 di sirkuit Barcelona Catalunya (1-2/10). Dua pebalap muda Indonesia masuk dalam entri list pebalap yang ikut di balap Road To MotoGP ini. Veda Ega Pratama bersama Astra …

Read More »

Veda Dan Ramadhipa Latihan Flat Track Jelang FIM JuniorGP Di Barcelona

Veda Ega Pratama dan Muhammad Kiandra Ramadhipa melanjutkan kiprahnya di FIM JuniorGP World Championship 2025 Sabtu-Minggu 1-2 November 2025. Dua pebalap muda Indonesia bertalenta ini bersiap balap seri 6 di FIM JuniorGP World Championship 2025 di Circuit de Barcelona Catalunya. Persiapan terus dilakukan Veda Ega Pratama maupun Muhammad Kiandra Ramadhipa. …

Read More »

Veda Dan Ramadhipa Kompak Latihan Motocross Jelang FIM JuniorGP Barcelona

Veda Ega Pratama dan Muhammad Kiandra Ramadhipa bertekad untuk tampil makin baik di dua seri tersisa FIM JuniorGP World Championship 2025. Putaran terdekat FIM JuniorGP World Championship 2025 ini di sirkuit de Barcelona  Catalunya di Spanyol pada 1-2 November 2025. Hadapi balap FIM JuniorGP terdekat ini, Veda dan Ramadhipa telah …

Read More »

Veda Dan Ramadhipa Siap Gas Pol Incar Podium FIM JuniorGP Misano

Muhammad Kiandra Ramadhipa dan Veda Ega Pratama  pebalap binaan Astra Honda Motor (AHM) akan berlaga di FIM JuniorGP World Championship seri kelima di sirkuit Misano World Circuit Marco Simoncelli (21/9). Dua pebalap tanah air ini menunggang motor Honda yang jadi andalan berkompetisi untuk bidik podium di sisa setengah musim balap. Sebagai rookies …

Read More »

Veda Dan Ramadhipa Bersiap Hadapi FIM JuniorGP™ Motor Valley and Emilia-Romagna

FIM JuniorGP™ Motor Valley and Emilia-Romagna akan dilangsungkan Jumat-Minggu 19-21 September 2025 di Misano World Circuit Marco Simoncelli. Dua pebalap Indonesia yaitu Veda Ega Pratama dan Muhammad Kiandra Ramadhipa mengikuti. Dari daftar entry list pebalap yang berlaga di FIM JuniorGP™ Motor Valley and Emilia-Romagna terdapat dua nama rider muda berbakat …

Read More »

MK Ramadhipa  Klasemen 8 Red Bull MotoGP Rookies Cup 2025, Rookies Produktif

Performa Muhammad Kiandra Ramadhipa di Red Bull MotoGP Rookies Cup 2025 cukup menarik. Sebagai rookie dapat menyelesaikan balap Red Bull MotoGP Rookies Cup 2025 di posisi 8 klasemen. Peringkat 8 standing pebalap Red Bull MotoGP Rookies Cup 2025 didapat setelah MK Ramadhipa menyelesaikan race terakhir di 10 besar. Meski MK …

Read More »