Galang Hendra Pratama berhasil meraih 3 poin di balap World Supersport (WorldSSP) di Sirkuit De Barcelona – Catalunya, Spanyol (17-19/9). Tiga poin ini menjadikan total 24 poin dikumpulkan pebalap Ten Kate Racing Yamaha ini sampai WSSP Catalunya. Posisi Galang Hendra di klasemen pebalap naik satu tingkat menjadi urutan 17 setelah …
Read More »Jaga Standard Lintasan dan Keselamatan di Pertamina Mandalika International Circuit, MGPA Lakukan Track Inspection
Mandalika Grand Prix Association (MGPA) berkomitmen memastikan seluruh fasilitas Pertamina Mandalik…
Honda Umumkan Tim Dan Pebalap Di ASB1000 ARRC 2026, Pebalap AHRT?
Honda mengumumkan aktivitas balap yang diikuti tahun 2026 ini di web global.honda.com Salah satunya …
Pendaftaran Astra Honda Racing School 2026 Dibuka dan Gratis
Kabar baik untuk para pebalap muda tanah air. Sekolah balap pabrikan Honda yaitu Astra Honda Racing …
Maulana Malik Incar Tiga Besar Moto4 Asia Cup 2026
Maulana Malik menjadi salah satu dari 3 pebalap muda Indonesia yang menjadi peserta Moto4 Asia Cup 2…
Trek Pertamina Mandalika International Circuit Dilintasi Bus Wisata, Apakah Aman?
Program resmi Mandalika Experince dihadirkan Mandalika Grand Prix Association (MGPA) selaku pengelol…
Recent Posts
Finish Terakhir Moto3 GP San Marino, Andi Gilang Ungkap Penyebabnya
Race Moto3 di GP San Marino sulit bagi Andi Fariz Izdihar atau akrab disapa Andi Gilang. Pebalap Honda Team Asia ini finish paling belakang. Andi Gilang masuk finish di urutan ke 24 atau terakhir pada balap yang digelar di Misano World Circuit Marco Simoncelli (19/9). Sejak start dari grid start …
Read More »Mario Start 12 Finish Ke 8 FIM Moto3 JWC San Marino
Mario Suryo Aji tampil cukup ngotot di race FIM Moto3 Junior World Championship di Misano World Circuit Marco Simoncelli Sabtu (18/9). Pebalap kebanggaan Indonesia ini meski start dari grid ke 12 atau baris ke 4 namun bisa finish di urutan 8. Mengawali balap dari baris ke 4 Mario langsung tancap …
Read More »Mario Start Baris 4 FIM Moto3 JWC GP San Marino Hari Ini
Hari ini Mario Suryo Ari pebalap Astra Honda Racing Team (AHRT) bakal menjalani balap FIM Moto3 Junior World Championship (JWC) di Misano World Circuit Marco Simoncelli. Dimana bersamaan dengam balap MotoGP GP San Marino. Mario akan memulai balap dari baris ke 4. Pebalap kebanggaan Indonesia ini start dari grid ke …
Read More »Hari Pertama Posisi 24 Moto3 GP San Marino Kasih PR Andi Gilang
Hari pertama Moto3 GP San Marino dilalui Andi Farid Izdihar atau akrab disapa Andi Gilang dengan berat. Pebalap Honda Team Asia ini pada waktu gabungan berada di peringkat 24 dari 30 pebalap Hasil ini memberinya pekerjaan rumah alias PR untuk bisa makin baik. Sebab waktu tercepat pada hari pertama Moto3 …
Read More »WorldSSP Catalunya Home Race Bagi Galang Hendra Dan Berharap Raih Banyak Poin
World Supersport (WorldSSP) akan diselenggarakan di Sirkuit De Barcelona – Catalunya, Spanyol (17-19/9). Putaran ke-9 balap WorldSSP ini Galang Hendra Pratama pebalap Ten Kate Racing Yamaha siap tampil optimal. Tekad tampil maksimal ini karena Barcelona menjadi home race bagi Galang Hendra. “Saya yakin untuk balapan di Catalunya minggu ini karena …
Read More »
INDOREKOR Situs Event Otomotif