Galang Hendra Pratama di lap-lap awal WorldSSP 2021 seri 2 race 2 di sirkuit Estoril (30/5) lancar jaya. Penampilan maksimal diberikan pebalap Ten Kate Racing Yamaha ini. Start dari posisi 20 lap awal Galang Hendra bisa langsung naik 2 tinggkat hingga berada diperingkat 18 pada lap pertama. Kompetisi yang ketat …
Read More »Honda Umumkan Tim Dan Pebalap Di ASB1000 ARRC 2026, Pebalap AHRT?
Honda mengumumkan aktivitas balap yang diikuti tahun 2026 ini di web global.honda.com Salah satunya …
Pendaftaran Astra Honda Racing School 2026 Dibuka dan Gratis
Kabar baik untuk para pebalap muda tanah air. Sekolah balap pabrikan Honda yaitu Astra Honda Racing …
Maulana Malik Incar Tiga Besar Moto4 Asia Cup 2026
Maulana Malik menjadi salah satu dari 3 pebalap muda Indonesia yang menjadi peserta Moto4 Asia Cup 2…
Trek Pertamina Mandalika International Circuit Dilintasi Bus Wisata, Apakah Aman?
Program resmi Mandalika Experince dihadirkan Mandalika Grand Prix Association (MGPA) selaku pengelol…
Bintang Pranata Sukma Sambut Moto4 Asia Cup Dengan Genjot Latihan
Bintang Pranata Sukma tahun ini menjadi pebalap Moto4 Asia Cup. Tampil kompetitif di ajang yang sebe…
Recent Posts
WorldSSP Di Sirkuit Estoril, Galang Hendra Finish Di Luar Zona Poin
WorldSSP 2021 seri 2 menjadi balapan yang menantang bagi Galang Hendra Pratama pebalap Ten Kate Racing Yamaha. Pasalnya rider binaan Yamaha Racing Indonesia ini harus start dari posisi yang kurang menguntungkan. Galang Hendra memulai balap dengan YZF-R6 dari grid ke 21. Start dari belakang Galang Hendra harus berjuang makin keras …
Read More »Perjuangan Mario Di Red Bull Rookies GP Italia Race 2 Berhenti Di Lap 2
Dewi fortuna belum berpihak ke Mario Suryo Aji di Red Bull MotoGP Rookies Cup 2021 seri 3 di race kedua bertempat di sirkuit Mugello Italia (30/5). Pebalap kebanggaan Indonesia ini tidak bisa menyelesaikan balap hingga finish. Perjuangan Mario di Red Bull MotoGP Rookies Cup 2021 seri 3 yang berbarengan dengan …
Read More »Andi Gilang Bertarung Ketat Dengan Pebalap Tim Valentino Rossi di Moto3 GP Italia
Moto3 pada MotoGP Italia (30/5) menjadi balap pertama Andi Farid Izdihar di sirkuit Mugello Italia pada ajang world Championship. Tak mudah bagi pebalap yang biasa disapa Andi Gilang ini untuk bisa di depan. Pasalnya Andi Gilang yang start dari grid 21 harus bertarung ketat dengan Elia Bartolini pebalap Team Bardahl …
Read More »Mario Hampir Podium Red Bull MotoGP Rookies Cup Race Pertama GP Italia
Tontonan menarik ditunjukkan Mario Suryo Aji di lap terakhir Red Bull MotoGP Rookies Cup 2021 seri 3 pada race pertama di sirkuit Mugello Italia (29/5). Pebalap Indonesia ini di awal-awal lap akhir nyodok sampai ke urutan 2. Padahal di lap awal hingga pertengahan Mario berada di antara posisi 8 hingga …
Read More »Hari Pertama WorldSSP Estoril, Galang Hendra Kumpulkan Data Penting
WorldSSP seri 2 di Estoril Portugal pada hari pertama (28/5) di sesi latihan dimaksimalkan Galang Hendra. Pebalap Ten Kate Racing Yamaha ini memanfaatkan untuk latihan dan mengumpulkan data. “Hari yang baik di Estoril. Kami mengumpulkan semua data penting untuk meningkatkan setelan motor dan diri saya untuk besok,” kata Galang Hendra …
Read More »
INDOREKOR Situs Event Otomotif