BALAP MOTOR

Galang Hendra New Comer Di WorldSSP 2020 Koleksi 12 Poin

World Supersport 600 (WorldSSP) 2020 sudah rampung digelar. Perjuangan Galang Hendra Pratama bersama tim bLU cRU Yamaha WorldSSP by MS Racing selesai. Di WorldSSP 2020 ini Galang Hendra berada di posisi 24 dari 29 pebalap. Capaian yang lumayan untuk new comer di kelas WorldSSP. Mengingat balap supersport 600cc ini diisi …

Read More »

Gass Tipis Road Race Championship 8 November 2020

Balap Gass Tipis Championship dinanti para penyuka balap. Mulai komunitas sampai pebalap menunggu event bergengi Gass Tipis Championship. Kabar baiknya, Gass Tipis Road Race Championship perdana di tahun ini akan dihajat. Pelaksanaan pada Minggu 8 Nopember 2020 di Sentul International Circuit Karting (SICK) atau Sentul Karting. “Event Gass Tipis Championship …

Read More »

Mario Makin Baik Di Race 2 Red Bull Rookies Cup Aragon

Mario Suryo Aji produktif di Red Bull Rookies Cup Aragon (17-18/10). Pebalap asal Magetan Jawa Timur ini berhasil meraih poin. Apiknya poin yang didapat Mario di race 2 balap Red Bull Rookies Cup ini lebih banyak di banding race 1. Pada race 2 Red Bull Rookies Cup hari Minggu 18 …

Read More »

Finish Andi Gilang Lebih Baik Dari Rekan Setim Di Race Moto2 GP Aragon

Sepanjang latihan hingga warm up lap Moto2 GP Aragon (16-18/10), Andi Farid Izdihar dibelakang rekan satu tim di Honda Team Asia yaitu Somkiat Chantra dari Thailand. Tapi pas penentuan yaitu balapan, Andi Gilang lebih unggul. Start dari grid 27 tak mengendorkan pebalap yang biasa disapa Andi Gilang untuk bertarung. Dengan …

Read More »

Mario Suryo Aji Finish Ke 12 Race 1 Red Bull Rookies Cup Motorland Aragon

Penampilan cukup apik ditunjukan Mario Suryo Aji di Red Bull Rookies Cup di race 1 di  Motorland Aragon (17/10). Pebalap binaan Astra Honda Racing Team (AHRT ) ini meraih poin di balap yang berlangsung ketat ini. Meski memulai balap dari baris ke 3 dari belakang atau baris ke 6, tapi …

Read More »

Galang Hendra Hampir Raih Poin Di Race 1 WorldSSP 2020 Estoril Portugal

Putaran akhir World Supersport 600 (WorldSSP) 2020 di sirkuit Estoril Portugal ingin dilalui Galang Hendra dengan meraih poin dan meningktkan posisi klasemen. Perjuangan pantang menyerah dilakukan Galang Hendra Pratama pada race 1 WorldSSP di Sirkuit Estoril, Portugal (17/10). Pebalap  tim bLU cRU Yamaha WorldSSP by MS Racing hampir mewujudkan keinginan …

Read More »

Suhu Rendah Pengaruhi Andi Gilang Di FP Hari Pertama Moto2 GP Aragon

Free Practice atau latihan bebas (FP1) Moto2 GP Aragon pada Jumat 16 Oktober 2020 berlangsung dalam cuaca yang kurang mendukung. Suhu udara dingin. Saat latihan bebas pertama atau free practice (FP1) suhu lintasan rendah. Suhunya mencapai 15 derajat. Sedang pada FP2 suhu trek meningkat. Tercatat di 22 derajat. Suhu yang …

Read More »

Galang Hendra Berusaha Raih Set-up Terbaik Di FP WorldSSP Estoril Hari Ini

Galang Hendra Pratama, siap tampil all out di putaran ke 8 WorldSSP akhir pekan ini (16-18 Oktober). Seri terakhir World Supersport 600 (WorldSSP) 2020 akan berlangsung di sirkuit Estoril, Portugal. Bagi pebalap bLU cRU Yamaha WorldSSP by MS Racing ini, balap di sirkuit Estoril yang berpanjang 4182 km baru pertama …

Read More »

Jelang Moto2 GP Aragon ; Andi Gilang Pernah Raih 6 Poin Balap Di Motorland Aragon 2017

Putaran ke 1 MotoGP 2020 akan dilangsungkan akhir pekan ini di Motorland Aragon Spanyol. Balap Moto2 menjadi salah satu kelas yang dilombakan. Andi Farid Izdihar atau akrab disapa Andi Gilang pebalap Indonesia yang ikut balap di Moto2 GP Aragon ini. Bersama dengan Honda Tm Asia, Andi Gilang akan bersaing di …

Read More »

Galang Hendra Bersiap Balap WorldSSP Estoril Minggu Ini

Akhir pekan ini gelaran World Superbike (World SBK ) seri Estoril atau putaran ke 8. Termasuk balap World Supersport (WorldSSP) juga dihajat di sirkuit Estoril Portugal pada Jumat-Minggu 16-18 Oktober 2020. Putaran akhir WorldSSP ini tak dilewatkan Galang Hendra Pratama. Pebalap Indonesia ini juga akan turut serta di WorldSSP di …

Read More »

Hasil Balap HBX Fun Race

HBX Fun Race menjadi tempat para pecinta balap  menyalurkan hobi balapnya. Dari komunitas hingga pebalap professional sampai ex-rider ikut serta di balap yang dihajat pada Minggu 11 Oktober 2020 di sirkuit Sentul Karting ini. Tercatat ada 275 starter turun. Para penyuka balap dari komunitas turun di kelas komunitas maupun ada …

Read More »

Andi Gilang Sempat Posisi 17 Namun DNF Moto2 GP Perancis

Andi Gilang Sempat Posisi 17 Namun Tidak Finish Moto2 GP Perancis Karena Crash Keberuntungan belum berpihak pada Andi Farid Izdihar di balap Moto2 GP Perancis pada Minggu 11 Oktober 2020. Pebalap Honda Team Asia ini tidak bisa menyelesaikan balap hingga finish atau DNF di balap seri ke 10 MotoGP 2020 …

Read More »

Ratusan Starter Ikuti HBX Fun Race Di Sentul Karting

Antusias pecinta balap pada HBX Fun Race Minggu 11 Oktober 2020 besar. Starter yang ikut banyak. Jumlahnya ratusan.  “Dari data terakhir yang saya terima starter di 275,” ata Abigail panitia balap bertempat di sirkuit Sentul Karting ini. Lebih lanjut Abigail menambahkan. “Sebagai event perdana kami , jumlah starter sebanyak ini …

Read More »

HBX Fun Race Siapkan Total Hadiah Rp100 Ke Para Pebalap Podium

HBX Fun Race akan dilaksanakan besok Minggu 11 Oktober 2020 di sirkuit Sentul Karting. Tempat yang cocok untuk menyalurkan hobi balap motor. Enaknya lagi di HBX Fun Race juga menyediakan banyak hadiah. “Total hadiahnya ada sekitar 100 juta,” kata Abigail panitia HBX Fun Race. Hadiah ini terdiri dariPodium kelas Open …

Read More »

Andi Gilang Dan Honda Team Asia Lakukan Prosesi Ini Sebelum GP Perancis

Hari ini Jumat sampai Minggu berlangsung Grand Prix de France di sirkuit Le Mans. Sebelum latihan di mulai hari jumat ini, Andi Farid Izdihar dan Team Honda Asia sehari sebelumnya sudah ke sirkuit. Di sirkuit Le Mans tempat balap GP Perancis, ritual dilakukan. Prosesi berkeliling di lintasan tempat balap dilakukan …

Read More »