Hari Ini Terakhir Daftar IRC Sumatera Cup Prix 2018 Seri 3 Di Aplikasi REKOR

Sudah daftar IRC Sumatera Cup Prix 2018 seri 3 secara online di Aplikasi REKOR? Bila belum buruan daftar balap yang akan dilaksanakan Sabtu-Minggu 29-30 September 2018  di sirkuit Kandih Sawahlunto Sumatera Barat ini.

Sebab, pendaftaran IRC Sumatera Cup Prix 2018 seri 3 secara online di Aplikasi REKOR terakhir hari ini Kamis 27 September 2018 hingga pukul 24.00 WIB. Setelah itu pendaftaran ke sekretariat panitia dan on  the spot.

Mumpung masih ada waktu, manfaatkan untuk daftar IRC Sumatera Cup Prix 2018 seri 3 secara online di Aplikasi REKOR. Bagi para pebalap dan tim di luar Sawahlunto atau yang ada di Sawahlunto, lebih mudah daftar online IRC Sumatera Cup Prix 2018 seri 3.

Daftarnya online di Aplikasi REKOR bisa langsung dari smartphone dari mana saja sampai hari ini jam 24.00 WIB. Proses daftar online IRC Sumatera Cup Prix 2018 seri 3 di Aplikasi REKOR cepat dan mudah. Dalam hitungan detik.

Setelah daftar dilakukan, akan lebih tenang. Para pebalap dan tim dari luar Sawahlunto bisa lebih santai dalam perjalanan menuju tempat balap. Tidak  tergesa-gesa karena belum daftar.

Demikian juga dengan pebalap dan tim di Sawahlunto juga bisa menyiapkan yang lain agar lebih fokus ke balap.

Ketika balap dilaksanakan, tak perlu lagi disibukkan daftar. Tinggal datang dengan menunjukkan bukti pendaftaran dari smartphone yang dipakai daftar.

Daftar IRC Sumatera Cup Prix 2018 seri 3 secara online di Aplikasi REKOR maka berkesempatan untuk mendapat doorprize yang menarik. Aplikasi REKOR menyiapkan blok kits bore up MP yang akan diundi pada semua pebalap IRC Sumatera Cup Prix 2018 seri 3 yang daftar online di Aplikasi REKOR.

Siapa tahu nanti beruntung dan mendapat hadiah doorprize blok kits bore up MP ini.

Daftar IRC Sumatera Cup Prix 2018 seri 3 secara online di Aplikasi REKOR selain cepat, simpel bisa dari mana saja juga berhadiah.

Rate this post

Check Also

Hasil Quafiying Practice Yamaha Cup Race 2024 Pangkep

Yamaha Cup Race (YCR)  2024 di Sirkuit Karaeng Mallombassang, Pangkep mulai Sabtu ini dan besok …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *