Tag Archives: mario suryo aji

Dua Tahun Di Moto3,  Ini Raihan Poin dan Klasemen Mario Tiap Tahunnya

Tahun ini menjadi terakhir Mario Suryo Aji balap kelas Moto3. Tahun depan pebalap binaan Astra Honda ini naik di kelas Moto2 tetap dengan Honda Team Asia. Selama 2 tahun Mario balap kelas Moto3. Pada tahun 2022 perdana balap dan tahun 2023 tahun keduanya. Meski tahun ini menjadi tahun kedua balap …

Read More »

Daftar Sementara Pebalap FIM MotoGP™ World Championship 2024

Sehari setelah seri terakhir MotoGP 2023 di Valencia, FIM secara resmi mengumumkan daftar sementara pebalap FIM MotoGP™ World Championship 2024. Di semua kelas ajang FIM MotoGP™ World Championship, daftar pebalapnya disampaikan. Pada kelas MotoGP terdapat 22 pebalap yang akan bersaing di balap MotoGP 2024. Dari 22 pebalap ini 11 pebalap …

Read More »

Finish Belakang Di GP Valencia, Mario Peringkat 31 Klasemen Akhir Pebalap Moto3 2023

Race Moto3 putaran akhir MotoGP 2023 di sirkuit Ricardo Tormo di Valencia dijalani dengan tidak mudah Mario Suryo Aji. Pebalap Honda Team Asia ini pun finish paling belakang. Mario yang mengawali balap dengan start dari grid ke 26 harus puas finish urutan ke 23. Poin pun tak didapat di seri …

Read More »

Jelang MotoGP Valencia, Mario Ingin Nikmati Balapan Terakhir Di Moto3

MotoGP Valencia akhir pekan ini menjadi putaran penutup 2023. Demikian pula bagi Mario Suryo Aji pebalap Honda Team Asia, balap di sirkuit Ricardo Tormo ini merupakan balap terakhir di kelas Moto3. Pasalnya tahun depan Mario Suryo Aji naik kelas balap Moto2 dengan Honda Team Asia juga. Sebagai balap terakhir di …

Read More »

Race Moto3 GP Qatar Mario Finish Urutan 2 Dari Belakang,  Diantara Penyebabnya Ini

Balap Moto3 GP Qatar di Lusail International Circuit di Qatar Mario Suryo Aji pebalap Honda Team Asia jalani dengan tak mudah. Mario pun akhirnya finish tanpa poin dengan berada diurutan ke 25 dari 26 pebalap yang berhasil finish. Mulai posisi start, Mario kurang beruntung. Pebalap asal Magetan Jawa Timur ini …

Read More »

Moto3 GP Qatar 2023 Beri Tantangan Sekaligus Kesempatan Ke Mario Untuk Tampil Cemerlang

MotoGP Qatar akan dihelat akhir pekan ini  (18-19/11) di Lusail International Circuit.  Akhir pekan nanti menjadi balap ke 2 di Moto3 bagi Mario di sirkuit Lusail setelah pertama pada tahun 2022. Meski balap kedua di ajang Moto3 di Lusail International Circuit di Qatar, tapi kali ini bakal memberi tantangan beda. …

Read More »

Di Moto3 GP Malaysia Ternyata Lap Ke 5 Mario Mengalami Ini Hingga Membuatnya Finish Ke 19

Mario Suryo Aji pulang dengan tangan hampa alias tanpa poin setelah Moto3 GP Malaysia (12/11). Mario menyelesaikan balap di urutan ke 19 atau diluar zona poin. Finish Moto3 di GP Malaysia tanpa raih poin ini karena Mario mengalami kendala teknis. Ban belakang motor mendekati lap pertengahan tak seperti yang diharapkan …

Read More »

Jelang Moto3 GP Malaysia, Mario Ungkap Lintasan Sirkuit Sepang Yang Disuka Dan Kurang Cocok Baginya

Balap MotoGP kembali bergulir akhir pekan ini di Sepang International Circuit di Malaysia (10-12/11). Mario Suryo Aji mengharapkan hasil baik pada balap Moto3 di sirkuit Sepang Malaysia. “Menuju ke Sepang, saya merasa seperti di rumah sendiri,” kata Mario Suryo Aji pebalap Honda Team Asia. Mario tak asing dengan sirkuit Sepang …

Read More »

Mario Target Race Moto3 GP Thailand Lebih Baik Dari Tahun Lalu

Seminggu setelah MotoGP Australia langsung lanjut ke MotoGP Thailand di Chang International Circuit di Buriram Thailand. Mario Suryo Aji satu-satunya pebalap Indonesia yang balap kelas Moto3 bersiap balap di GP Thailand ini akhir pekan ini (28-29/10). Moto3 GP Thailand 2023 ini balap kedua Mario  kelas Moto3 di Chang International Circuit. …

Read More »

Gagal Finish Moto3 Australia, Mario Jelaskan Penyebabnya

Balap yang luar biasa dilakukan Mario Suryo Aji pada balap Moto3 di MotoGP Australia hari ini. Ditengah berjuang untuk bisa di depan, Mario terjatuh dan tidak bisa melanjutkan balap. Race Moto3 di Phillip Island di Australia Minggu imi berlangsung dalam cuaca yang tidak bersahabat. Hujan dan angin Start dari grid …

Read More »

Kendala Grip Dan Trek Pengaruhi Mario Di Hari Pertama Moto3 GP Australia

Latihan hari pertama Moto3 GP Australia di sirkuit Phillip Island Australia telah dilalui Mario Suryo Aji dengan kurang maksimal. Hal ini terlihat dari catatan waktu tercepat pebalap Honda Team Asia ini di practice hari pertama ini diluar 20 besar. Mario Suryo Aji di gabungan waktu latihan pertama dan kedua, catatan …

Read More »

Balap Moto3 Di Sirkuit Favorit, Mario Berharap Raih Hasil Bagus Di Phillip Island Australia

MotoGP Australia akan dilaksanakan akhir pekan ini di Phillip Islan di Australia (21-22/10). Mario Suryo Aji bersama Honda Team Asia telah tiba di Australia dan bersiap untuk balap di kelas Moto3. “Phillip Island adalah sirkuit yang sangat saya sukai, mungkin salah satu favorit saya,” buka Mario Suryo Aji satu-satunya pebalap …

Read More »

Finish Ke 25 Moto3 MotoGP Indonesia di Mandalika, Mario Beber Penyebabnya

Balap Moto3 di MotoGP Indonesia dilalui dengan sulit Mario Suryo Aji. Pebalap Indonesia ini pun finish diluar 20 besar tepatnya pada urutan ke 25 di Pertamina Mandalika International Circuit. Hasil ini beda dengan tahun lalu. Dimana pada balap Moto3 2022 di Mandalika Mario bisa finish di zona poin diposisi 14 …

Read More »

Fadillah Arbi Langsung Ke Q2, Mario Harus Lalui Q1 Moto3 MotoGP Indonesia

Kejutan lagi-lagi dibuat Fadillah Arbi Aditama yang balap Moto3 GP Indonesia sebagai wildcard bersama Honda Team Asia pada Sabtu pagi (14/10). Di sesi practice 3 (P3) atau latihan ke 3 di Pertamina Mandalika International Circuit, Fadillah Arbi berada di urutan ke 14 dari 29 pebalap. Fadillah Arbi Aditama mencatat waktu …

Read More »

Fadillah Arbi Ungguli Mario Di Latihan 2 Moto3 GP Mandalika

Kejutan dibuat Fadillah Arbi Aditama pada sesi latihan 2 atau practice 2 (P2) di Moto3 GP Indonesia di Pertamina Mandalika International Circuit di pulau Lombok di Nusa Tenggara Barat (NTB). Fadillah Arbi Aditama menunjukkan peningkatan yang cukup baik di hari pertama. Fadillah Arbi Aditama di P2 bisa lebih cepat dari …

Read More »