Trek Kurang Bersahabat Tak Menghalangi Starter Monster Matic GTX Untuk Terus Balap

Semangat para starter Monster Matic GTX patut diacungi jempol. Hujan yang mengguyur berdampak pada trek di sirkuit yang kurang bersabahat.

Beberapa bagian sirkuit tanah becek dan lumpur. Jadi tantangan tersendiri untuk para starter yang berkompetisi.

Meski trek demikian tak mengurangi semangat para starter Monster Matic GTX. Para pebalap terus gas untuk menyalurkan hobi.

Lintasan yang makin susah, menguji skill balap dan performa motor. Pebalap berusaha sekuat tenaga untuk tampil terbaik.

Para pebalap bersemangat untuk mengukir prestasi. Meraih podium di event akbar grasstrack matic di tanah air ini.

Kompetisi berlangsung makin ketat. Ini membikin tontonan yang menarik. Penonton terhibur.

Rate this post

Check Also

Mantan Pebalap MotoGP Danilo Petrucci Menang Etape 5 Reli Dakar 2022

Mantan pembalap MotoGP, Danilo Petrucci memenangi stage 5 di Reli Dakar 2022. Kemenangan ini didapat …