Wujudkan Keinginan Balap Underbone Di Sirkuit Sentul Dengan Ikut IRS 2018 Seri 2

Kelas underbone 150cc (UB150) ini motor yang dipakai speknya juga mudah. “Regulasi teknis untuk supporting race kelas Underbone 150cc (UB150) sama seperti regulasi teknis motor MP1,” papar Stevi.

Tim dan pebalap yang biasa ikut balap underbone 150cc atau kelas MP1 tidak perlu bikin motor. Motor MP1 yang biasa dipakai balap bisa digunakan di kelas Underbone 150cc (UB150) di IRS 2018 seri 2 nanti.

Para pebalap muda dari berbagai daerah, ayo ikuti supporting race Underbone 150 (UB150) di IRS 2018 seri 2 nanti.

Untuk masukan dan diskusi kelas UB150 di IRS ini dapat menghubungi Ergus selaku CMO aplikasi REKOR di 08129082857.

Rate this post

Check Also

AHRT Turunkan Lima Pebalap Di Kelas Superport 600 Kejurnas MRS Ini Alasannya

Kejurnas Mandalika Racing Series (MRS) 2024 bakal dihelat Sabtu- Minggu (2-3/3) di Pertamina Mandalika International …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *