Selain terus berlatih untuk persiapan menghadapi kejuaraan dunia world championship Moto3 2026, Veda Ega Pratama saat pulang kampung di Gunungkidul juga hadir dalam acara apresiasi pada para atlet dan pelatih berprestasi Gunungkidul pada ajang Pekan Olahraga Daerah (PORDA) dan Pekan Paralympic Daerah (PEPARDA) DIY tahun 2025 pada Selasa, (9/12/2025), di …
Read More »Veda, Mario Dan Aldi Satya Akhir Pekan Main Salju
Akhir pekan yang seru dilakukan tiga pebalap kebanggaan Indonesia yang tahun ini melanjutkan kiprahn…
Mario Balap Moto2 2026 Dengan Helm Bertema Jawa Timur Gerbang Baru Nusantara
Mario Suryo Aji melanjutkan sepakterjang balap Moto2 2026 bersama Honda Team Asia. Keikutsertaan Mar…
Fadillah Arbi Juara AP250 Dan Husni Zainul Fuadzy Juara UB150 Terima Penghargaan Di FIM Asia Gala Awards 2025
FIM Asia Gala Awards dihelat dalam The FIM Asia General Asembly yang dihelat di Bangkok Thailand (2…
Niti Racing Ikuti Balap Harley-Davidson Bagger World Cup 2026
Kiprah Niti Racing di balap motor nasional tak diragukan. Awal tahun 2026 Niti Racing bikin kejutan.…
Trackhouse Perkenalkan Dua Livery Di Aprilia RS-GP26 Untuk MotoGP 2026
Trackhouse tim balap MotoGP Amerika memperkenalkan tim untuk balap MotoGP 2026 (21/1). Livery Trackh…
Recent Posts
Yamaha Racing Indonesia Respon Positif Pencapaian Pebalapnya Di ARRC 2025
Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 telah berakhir, Yamaha Racing Indonesia akan melakukan evaluasi secara menyeluruh untuk improvement tahun depan. Musim ARRC 2025 diisi dengan beberapa perubahan signifikan bagi tim Yamaha Racing Indonesia. Kemenangan race, beberapa kali double podium dan sejarah pertama kali pebalap Yamaha Racing Indonesia meraih podium di …
Read More »Husni Zainul Fuadzy Juara UB150 ARRC 2025, Pebalap Ke 3 Indonesia Juara Asia UB150 ARRC
Husni Zainul Fuadzy pebalap Ziear LFN HP969 MCR RBT 34 raih juara Asia UB150 ARRC 2025. Prestasi ini menjadikan Alfi Husni biasa disapa menjadi pebalap Indonesia ke tiga tanah air yang meraih gelar juara umum Asia kelas UB150. Sejak era balap kelas UB150 tahun 2017 sampai sekarang sudah 3 pebalap …
Read More »Fadillah Arbi Juara AP250 2025, Memperkokoh Indonesia Raja AP250 ARRC Mulai 2017 Hingga Sekarang
Raja kelas AP250 layak untuk Indonesia di kancah balap Asia Road Racing Championship (ARRC). Hal ini tak lepas dari prestasi juara yang langanan didapat pebalap Indonesia di kelas AP250 ajang balap ARRC. Gelar ini semakin kokoh dengan kembali diraihnya juara Asia AP250 ARRC 2025 yang baru saja usai dengan pelaksanaan …
Read More »Klasemen Pebalap Dan Tim Di ARRC 2025, Pebalap Indonesia Juara Asia Di UB150 Dan AP250
Putaran akhir Asia Road Racing Championship 2025 telah dilaksanakan di Chang International Circuit di Buriram Thailand pada Minggu (7/12). Balap ARRC 2025 pun telah usai dan para juara Asia ARRC 2025 lahir. Dari 4 kelas yang dilombakan di ARRC 2025 yaitu UB150, Ap250, SS600 dan ASB1000, pebalap Indonesia raih banyak …
Read More »Pebalap 4S1M EVO Yamaha Racing Team John Emerson Tutup Balap UB150 ARRC 2025 Dengan Podium
Race terakhir kelas UB150 Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 di Chang International Circuit di Buriram Thailand pada Minggu (7/12) ditutup dengan manis tim 4S1M EVO Yamaha Racing Team. John Emerson Inguito sang pebalap persembahkan podium di ARRC round 6 race 2 ini. Start UB150 ARRC 2025 round 6 race …
Read More »
INDOREKOR Situs Event Otomotif