Uncategorized

Galang Hendra Target Di WSSP 2021 Bertarung Di Posisi 10 Besar

Tahun depan menjadi tahun ke 2 Galang Hendra balap di kelas World Supersport (WSSP). Pebalap binaan Yamaha Racing Indonesia ini mematok target yang lumayan. “Untuk musim depan, saya akan bekerja lebih keras dan berusaha bertarung di posisi 10 besar, serta akan selalu membidik hasil terbaik di tiap balapan.” buka pebalap …

Read More »

Ahmad Sahroni Ditunjuk Bamsoet Susun Kabinet PP IMI 2020-2024, Ini Profilnya

Bambang Soesatyo alias Bamsoet secara aklamasi terpilih sebagai ketua Ikatan Motor Indonesia (PP IMI) periode 2020 – 2024. Selanjutnya Bamsoet memilih para menterinya alias pengurus yang akan membantunya menjalankan kepengurusan. Salah satu pengurus yang krusial adalah Sekretaris Jendral alias Sekjen. Infonya Bamsoet menunjuk Ahmad Sahroni untuk menyusun kabinetnya. Penunjukkan Ahmad …

Read More »

Kervin Bos Manager Ten Kate Racing Yamaha; ‘Kami Senang Memiliki Pembalap Muda Seperti Galang,”

Tahun depan Galang Hendra Pratama akan balap World Supersport (WorldSSP) bersama dengan Ten Kate Racing Yamaha. Bergabungnya pebalap muda Indonesia ini membawa kegembiraan bagi Ten Kate Racing Yamaha. “Kami sangat senang memiliki pembalap muda seperti Galang di tim kami. Sejarah kami selalu berfokus pada pengembangan anak muda dan mengajari mereka …

Read More »

Indonesia Racing Ada Di Motor Federal Oil Gresini Moto2

Tak dipungkiri tim Gresini Racing akrab dengan Indonesia. Hal ini tak lepas karena beberapa sponsornya dari tanah air. Paling  terlihat di kelas Moto2. Sponsor Gresini Racing di Moto2 banyak dari perusahaan-perusahaan swasta yang ada di Indonesia. Sampai nama tim Moto2nya adalah Federal Oil Gresini Moto2. Terbaru nama Indonesia Racing muncul …

Read More »

Andi Gilang Hari Ini Menikah Dengan Bripda Syifa Putri

Kabar bahagia dari Andi Farid Izdihar. Pebalap binaan Astra Honda Racing Team yang tahun depan balap di Moto3 dengan Honda Team Asia ini melepas masa lajangnya. Andi Farid Izdihar putra dari bapak Andi Suriadi SH dengan ibu Andi Rina Soviana mempersunting Bripda Syifa Putri Sakura putri dari bapak Endry Oktaviyantono …

Read More »

Teknik Mendirikan Motor Besar Yang Terjatuh

Berkendara menggunakan sepeda motor dengan kapasitas mesin yang besar (Moge / BigBike) mampu menghadirkan kepuasan, kesenangan, dan kebanggan tersendiri bagi pecintanya. Namun demikian tenaga yang jauh lebih besar dan bobot kendaraan yang lebih berat daripada sepeda motor pada umumnya membutuhkan tanggung jawab, ketrampilan dan kesadaran yang lebih. Salah satunya adalah ketika …

Read More »

Jadwal Red Bull MotoGP Rookies Cup 2021

Red Bull MotoGP Rookies Cup tahun ini telah berakhir. Balap Red Bull MotoGP Rookies Cup akan kembali dilaksanakan tahun depan. Untuk balap 2021, Red Bull MotoGP Rookies Cup telah mengumumkan jadwal balapnya. Sebanyak 14 race balap Red Bull MotoGP Rookies Cup 2021. Balap akan dimulai dengan preseason test pada 15-16 …

Read More »

ECU RPS Dongkrak Performa Dan Mudah Settingnya

ECU (Electronic Control Unit)  aftermarket banyak pilihannya. Namun tak semua ECU mudah dalam pemasangan hingga settingnya. Kemudahan dalam mapping ECU dan pasang sangat membantu pemilik motor. Untuk itu pilihan tepat ECU ini ada pada RPS yang pas dipasang ke motor standar maupun sudah bore up. ECU RPS pengaturannya sangat mudah. …

Read More »

Mario Peringkat 11 Klasemen Pebalap Red Bull Rookies Cup 2020

Red Bull Rookies Cup Valencia 2 race 2 (15/11) menjadi seri pamungkas di tahun ini. Di putaran akhir ini Mario Suryo Aji sangat terlihat tampil ngotot untuk bisa  mempersembahkan yang terbaik. Selepas start dari grid 5 meringsek ke depan. Usahanya berhasil dengan bis berada di barisan depan dan berad di …

Read More »

Adi Pro Modif Contest Diikuti 200 Peserta

Adi Pro Modif Contest 2020 yang dihelat di Mall Grand Cakung, Jakarta Timur pada Sabtu, 7 November lalu sukses. Antusias peseranya luar biasa Membuka enam kelas, kontes modifikasi ini mencapai atau bahkan melebihi target peserta. Dari awal yang hanya target 100 pendaftar, ternyata tembus hingga 150 peserta. Melihat masih banyaknya …

Read More »

Kurang 4 Hari, Peserta Sudah Serbu Adi Pro Modif Contest 2020

Adi Pro Modif Contest 2020 akhir pekan ini (7/11). Kurang 4 hari lagi lomba modifikasi bertempat di Mall Grand Cakung dilaksanakan. Meski masih 4 hari, tapi antusias pesertanya luar biasa. Info terkini dari Adi Pro selaku penyelenggara, peserta sudah mendekati  target. “Respon peserta luar biasa. Sampai saat ini sudah ada …

Read More »

Mario Finis Ke-6 Balap FIM CEV di Valencia

Kejutan dibuat Mario Suryo Aji pada FIM Moto3 Junior World Championship di Valencia Sabtu(31/10). Pebalap Astra Honda Racing Team finish ke 6 yang merupakan hasil terbaiknya musim ini. Balapan sempat terhenti karena red flag dan akhirnya dimulai lagi dengan jumlah lap dikurangi menjadi 12. Start dari posisi ke-12, Mario tidak …

Read More »

Peluncuran Mandalika Racing Team Indonesia Akan Live

Mandalika Racing Team Indonesia pada 9 November 2020 akan dilaunching. Masyarakat dan pecinta balap MotoGP Indonesia bahkan dunia penasaran dengan Mandalika Racing Team Indonesia (MRTI). Keinginan untuk bisa melihat atau hadir langsung di event yang bernama  Acara Peresmian Tim & Duta Mandalika Racing Team Indonesia begitu besar.  Dimana tempat peluncuran …

Read More »

Adi Pro Modif Contest 2020

Adi Pro yang sudah dikenal luas oleh kalangan pecinta otomotif di Indonesia kembali akan membuat gebrakan. Kali ini, Adi Pro akan menghadirkan event kontes modifikasi bertajuk Adi pro Modif Contest 2020. Mengusung tema ‘New Normal Event Saatnya Kembali Berkarya’, gelaran kontes modifikasi sepeda motor ini akan dihelat di Mall Grand …

Read More »

Andi Gilang Crash Di Q1 Berada Di Posisi 27 Grid Start Moto2 GP Aragon

Kondisi cuaca yang lebih baik dibanding dengan latihan bebas atau free practice (FP) hari pertama Moto2 GP Aragon tidak disia-siakan Andi Farid Izdihar. Pebalap Honda Tem Asia ini berusaha tampil maksimal. Sesi kualifikasi 1 (Q1) pebalap yang akrab di sapa Andi Gilang ini tampil lebih ngotot untuk bisa maksimal membawa …

Read More »